Bisnis internasional
Bisnis
internasional secara tradisional terkait dengann perdagangan luar negri .
kegiatan ini,yang berakar dari masa lampau , akan terus berlanjut .tren eksor
dan impor saat ini menurut wilayah dan beberapa perekonomian terpilih .
Saat
ini bisnis internasional semakin berhubungan dengan investasi asing langung,
meledaknya rus investasi asing langsung ke Negara Negara berkembang sejak awal
tahun 1990-an menunjukan bahwa MNC
semakin menyadari bahwa Negara Negara tuan rumah ini (host countries)
menjadi lokasi investasi yang menarik .
TAHAP-TAHAP
DALAM MEMASUKI BISNIS INTERNASIONAL
sebagai berikut:
1. Ekspor Insidentil.
2. Ekspor Aktif.
3. Penjualan Lisensi.
4. Franchising.
5. Pemasaran diluar Negeri
6. Produksi dan Pemasaran di Luar
Negeri
·
EKSPOR
INSIDENTIL (INCIDENTAL EXPORT)
Dalam rangka untuk masuk kedalam
dunia bisnis internasional suatu perusahaan pada umumnya dimulai dari suatu
keterlibatan yang paling awal yaitu dengan melakukan ekspor insidentil.
·
EKSPOR
AKTIF (ACTIVE EXPORT)
Tahap ini perusahaan negeri sendiri
mulai aktif untuk melaksanakan manajemen atas transaksi itu.
·
PENJUALAN
LISENSI (LICENSING)
Tahap ini Negara pendatang menjual
lisensi atau merek dari produknya kepada negara penerima.
·
FRANCHISING
Tahap berikutnya mrupakan tahap yang
lebih aktif lagi yaitu perusahaan disuatu negara menjual tidak hanya lisensi
atau merek dagangannya saja akan tetapi lengkap dengan segala atributnya
termasuk peralatan, proses produksi, resep-resep campuran proses produksinya.
Dan lain-lain. Bentuk Franchise yang pada saat ini populer dinegara kita dan
juga dinegara lain yaitu:
a. Manajemen sistem yang sudah
teruji.
b. Memiliki nama yang sudah terkenal
dan populer.
c. Performance Record yang sudah
mapan untuk alat penilaian.
·
PEMASARAN
DI LUAR NEGERI
Bentuk ini memerlukan intensitas
manajemen serta keterlibatan yang lebih tinggi karena perusahaan pendatang
(Host Country) haruslah betul-betul secara aktif dan mandiri untuk melakukan
manajemen pemasaran bagi produknya itu dinegara asing (Home Country).
Perusahaan
multinasional
yang sangat besar memiliki dana yang
melewati dana banyak negara. Mereka dapat memiliki pengaruh kuat dalam politik
global, karena pengaruh ekonomi mereka yang sangat besar bagai para politisi,
dan juga sumber finansial yang sangat berkecukupan untuk relasi masyarakat dan
melobi politik.
Karena
jangkauan internasional dan mobilitas PMN, wilayah dalam negara, dan negara
sendiri, harus berkompetisi agar perusahaan ini dapat menempatkan fasilitas
mereka (dengan begitu juga pajak pendapatan, lapangan kerja, dan aktivitas
eknomi lainnya) di wilayah tersebut. Untuk dapat berkompetisi, negara-negara
dan distrik politik regional seringkali menawarkan insentif kepada PMN, seperti
potongan pajak, bantuan pemerintah atau infrastruktur yang lebih baik atau
standar pekerja dan lingkungan yang memadai.
PMN
seringkali memanfaatkan subkontraktor untuk memproduksi barang tertentu yang
mereka butuhkan.Perusahaan multinasional pertama muncul pada 1602 yaitu Perusahaan Hindia Timur Belanda yang merupakan saingan berat dari Perusahaan Hindia Timur Britania.
Sumber
: buku accounting international
Sumber
: google.com
0 Comments:
Posting Komentar